Berita Lokal
IndeksMasyarakat Padukuhan Penggung pada Minggu (23/07/2023) mengadakan kerjabakti bersih-bersih makam dan ziarah kubur di makam Ngasinan di Rt.076 sebagai salah satu rangkaian Merti Padukuhan Penggung. Selain bersih-bersih makam juga dilaksanakan bersih-bersih tempat ibadah, sumber mata air serta jalan lingkungan.
- 01 Agustus 2023
- Admin Hargorejo
- Berita Lokal
Pemerintah Kalurahan Hargorejo melalui Yayasan Lembaga Kesejahteraan Sosial “Tresno Asih” (Rabu, 26/7/2023) Pukul 13.00 WIB , mengadakan santunan anak yatim dan piatu. Pada kesempatan tersebut Pemerintah Kalurahan Hargorejo mengundang kurang lebih enam puluh tiga (64) anak yatim dan piatu, se-Kalurahan
- 01 Agustus 2023
- Admin Hargorejo
- Berita Lokal
Berbagai macam cara dilakukan oleh Pemerintah Kalurahan Hargorejo melalui Tim Pelaksanan Kegiatan (TPK) untuk membantu meningkatkan keamanan di wilayah tugas Satlinmas Kalurahan Hargorejo, salah satunya dengan cara pemasangan kamera pengintai di titik titik strategis dan tempat-tempat umum serta perempatan
- 31 Juli 2023
- Admin Hargorejo
- Berita Lokal
Pernahkah anda tiba-tiba lupa saat akan mengingat atau mengerjakan sesuatu? Atau lupa ketika mengingat tentang informasi tertentu? Hal tersebut mungkin terjadi akibat melemahnya daya ingat. Daya ingat seseorang dapat menurut disebabkan oleh beberapa faktor seperti mengkonsumsi minuman keras/rokok/junk
- 31 Juli 2023
- Admin Hargorejo
- Berita Lokal
Sebagai salah satu tradisi yang digunakan untuk mengenang kejadian dimasa lampau, napak tilas masih dilakukan hingga kini untuk menghormati budaya leluhur. Sebagai contoh yang dilakukan oleh warga Padukuhan Sangkrek RT 44 RW 12 pada Sabtu malam (29/07/2023) di jalan perempatan Longopan samping rumah
- 31 Juli 2023
- Admin Hargorejo
- Berita Lokal
Salah satu bukti bahwa Indonesia sangat kaya akan kebudayaan adalah tradisi masyarakat Jawa dalam menyambut bulan Suro (bulan Muharram dalam kalender Hijriyah). Tradisi memperingati bulan Suro biasanya dilakukan pada malam tanggal 1 Suro dan malam 10 Suro. Peringatan malam 10 Suro diadopsi dari tradisi
- 31 Juli 2023
- Admin Hargorejo
- Berita Lokal
Selain berfungsi sebagai pelepas penat dari rutinitas sehari-hari, rekreasi atau piknik bagi lansia juga dapat meningkatkan aktivitas otak, dan mencegah demensia atau menghambat perkembangannya. Untuk itu, kegiatan rekreasi ini sangat penting untuk dijadikan agenda rutin dalam sebuah organisasi atau
- 26 Juli 2023
- Admin Hargorejo
- Berita Lokal
Di Kalurahan Hargorejo, pembentukan Kelompok Wanita Tani (KWT) mulai digiatkan. Hal ini bertujuan untuk mengajak warga agar mandiri dalam pengadaan pangan serta memberikan edukasi kepada warga agar dapat memanfaatkan lahan pekarangan rumah untuk bercocok tanam. Meski baru dibentuk pada bulan Juni yang
- 26 Juli 2023
- Admin Hargorejo
- Berita Lokal
Padukuhan Sambeng yang terletak di Kalurahan Hargorejo Kapanewon Kokap pada hari Sabtu (22/7/2023) mengadakan kegiatan gelar budaya seni jathilan dan pagelaran wayang kulit . Kegiatan Merti Padukuhan Sambeng diawali dengan kegiatan gotong royong kerja bakti bersih-bersih lingkungan makam serta tempat
- 24 Juli 2023
- Admin Hargorejo
- Berita Lokal
Banyak cara yang dapat dilakukan dalam mewujudkan rasa syukur kita kepada sang Pencipta yang telah memberikan rizki hasil bumi yang melimpah. Salah satunya dengan melaksanakan merti padukuhan yang akhir-akhir ini banyak dilaksanakan oleh beberapa padukuhan di Kalurahan Hargorejo. Seperti halnya masyarakat
- 24 Juli 2023
- Admin Hargorejo
- Berita Lokal