Berita Desa
Indeks[KBR|Warita Desa] Jika bepergian ke luar negeri biasanya kita akan membeli berbagai macam souvenir dari negara tersebut. Tapi, barang yang anda bawa atau Barang Penumpang ada peraturan khususnya lho. Nah, kalau menurut UU No 17 Tahun 2006 tentang kepabeanan, setiap barang yang masuk ke dalam kawasan
- 10 September 2019
- Administrator
- Berita Desa
Hargorejo Senin (09/09/2019) Pemerintah Desa Hargorejo melantik panitia pengisian BPD tingkat wilayah. Berikut susunan panitia yang dilantik: SUSUNAN DAN PERSONALIA NO N AM A JABATAN DALAM KEPANITIAAN KETERANGAN Wilayah Perwakilan I (Gunung Kukusan dan Sangkrek) 1 Sakiyan Ketua 2 Edi
- 09 September 2019
- Administrator
- Berita Desa
Hari ini Selasa (9/9/19) Kepala Desa Hargorejo Adi Purnomo melantik Titik Sri Haryati, S.Pd sebagai Dewan Pengawas BUMDesa Makmur Mandiri Desa Hargorejo. Titik Sri Haryati sendiri akan memangku masa jabatan selama 4 tahun. Terhitung sejak 2 September 2019 sampai 2 September 2023. Dimasa jabatan sebelumnya
- 09 September 2019
- Administrator
- Berita Desa
Hari ini Jumat ( 6/9/2019) Warga Hargorejo mengadakan kegiatan PSN ( Pemberantasan Sarang Nyamuk) di wilayah Dusun Ngulakan. PSN ini merupakan kegiatan rutin yang diadakan setiap hari Jumat " jika biasanya Jumat bersih, hari ini kita melaksanakan Jumat sehat" kata Sertu Sugito Babinsa (Bintara Pembina
- 06 September 2019
- Administrator
- Berita Desa
[KBR|Warita Desa] Beberapa hari lalu, Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak, Yohana Susana Yembise mencanangkan program delapan desa bebas pornografi. Delapan desa tersebut tersebar di Sumatera Barat, Bangka Belitung, Kalimantan Tengah, NTT, dan Sulawesi Selatan. Tujuannya untuk mengimbangi
- 06 September 2019
- Administrator
- Berita Desa
Warga mempunyai hak dan kewajiban yang sama dalam upaya perkembangan kependudukan dan pembangunan keluarga sejahtera. Baik sebagai diri pribadi, anggota keluarga, anggota masyarakat, warga negara atau himpunan komunitas lainnya. Undang Undang RI Nomor 10 Tahun 1992 telah mengamanatkan Tentang Perkembangan
- 05 September 2019
- Administrator
- Berita Desa
[KBR|Warita Desa] BPJS Kesehatan Diimbau Efisiensi, Sebelum Naikkan Iuran Peserta 100 Persen. BPJS mengklaim kenaikan iuran tersebut sudah memperhitungkan kemampuan masyarakat. Apa respon APINDO dan BPJS Watch? Jika Anda tertinggal di #BuletinPagi, bisa dengarkan di #KBRprime bit.ly/2k1POv2 Untuk
- 05 September 2019
- Administrator
- Berita Desa
Sid Hargorejo, Hutan milik Sumarto alias Mawarsidi RT 40 RW 11 Tejogan Hargorejo Kokap nyaris terbakar (Rabu, 04 September 2019) akibat Korsleting dari tiang listrik Nomor 78/15, kejadian berawal dari ledakan yang berasal dari tiang listrik tersebut dan menimbulkan percikan api, akibatnya api dengan
- 04 September 2019
- Administrator
- Berita Desa
Hari ini, Senin (2/9/2019) Hargorejo mengadakan Rapat Pembentukan Panitia Pemilihan BPD yang dipimpin oleh Sri Widodo selaku ketua LPMD Desa Hargorejo. Badan Permusyawaratan Desa (BPD) merupakan lembaga perwujudan demokrasi dalam penyelenggaraan Pemerintah Desa. Dengan menghadirkan Lembaga Pemberdayaan
- 02 September 2019
- Administrator
- Berita Desa
[KBR|Warita Desa] Pemerintah Kalimantan Timur segera menerbitkan aturan soal tata kelola lahan menyusul adanya keputusan resmi Presiden Joko Widodo memilih sebagian wilayah Penajam Paser Utara dan Kutai Kartanegara sebagai lokasi ibu kota baru RI. Gubernur Kalimantan Timur Isran Noor mengatakan dalam
- 02 September 2019
- Administrator
- Berita Desa