Berita Desa
Indeks
Apa sih tas siaga bencana itu? adalah tas yang kita sediakan khusus untuk bertahan menghadapi bencana terutama 3 x 24 jam pertama setelah terjadi bencana apa saja sih isi tas siaga bencana? jadi yang penting tu pertama teman-teman pilih tas merk apa saja dengan ukuran seberapapun menyesuaikan isi,
- 13 Februari 2020
- Administrator
- Berita Desa

KBR, Warita Desa - Yayasan Lentera Anak (YLA) menilai Peraturan Pemerintah (PP) No. 109 Tahun 2012 tentang pengendalian tembakau gagal menekan jumlah perokok anak. Hal itu dijelaskan Ketua YLA Lisda Sundari dalam acara penayangan film dan diskusi bertajuk Kilas Balik Satu Dekade Perokok Anak: Kemajuan
- 13 Februari 2020
- Administrator
- Berita Desa

KBR, Warita Desa- Pemerintah akan membentuk tim terpadu lintas kementerian dan lembaga untuk menangani stunting atau kekurangan gizi hingga ke pelosok.Demikian disampaikan Dirjen Bina Pembangunan Daerah Kementerian Dalam Negeri, Muhammad Hudori. Tugas tim terpadu itu nantinya menurunkan angka stunting
- 13 Februari 2020
- Administrator
- Berita Desa

Hargorejo, Rabu ( 12/02/2020) Setelah minggu 9 Februari 2020warga Gunung Kukusan menyiapkan akses jalan yang akan dibangun,hari ini di rumah dukuh Gunung Kukusan Jemadi. Pemerintah kalurahan melalui Ulu Ulu Savira Dwi Cahyanio dan Parjono selaku Penanggung jawab teknis kegiatan ini melakukan sosialisasi. Kegiatan
- 12 Februari 2020
- Administrator
- Berita Desa

KBR, Warita Desa - Pemerintah daerah (Pemda) bakal tidak diperbolehkan melakukan pemungutan pajak berlebih atau excessive tax. Aturan itu akan masuk dalam Rancangan Undang-undang (RUU) Omnibus Perpajakan. Direktur Jenderal Perimbangan Keuangan Kementerian Keuangan Astera Primanto Bhakti menyebut hal
- 12 Februari 2020
- Administrator
- Berita Desa

sebagai tindak lanjut Peraturan Gubernur DIY nomor 75 Tahun 2016 tentang Pakaian Dinas, Penggunaan Pakaian Tradisional Jawa Yogyakarta tahun 2020 Masmin sampaikan agendanya pada gambar diatas..Untuk informasi lebih lanjut, dapat sedulur akses melalui s.id/AgendaKamisPahingan (CND)
- 12 Februari 2020
- Administrator
- Berita Desa

Sri Sultan Hamengku Buwono X mengutarakan bahwa saat ini Pemda DIY tengah menyusun program keluarga tangguh guna meningkatkan kenyamanan dan ketenangan pengguna jalan raya. Sejatinya, segala peristiwa yang tak diinginkan yang terjadi di jalan raya, dapat dicegah dari tingkat keluarga. Masalah yang terjadi
- 12 Februari 2020
- Administrator
- Berita Desa

Berdasarkan pada rapat progres pembangunan Bandara YIA 10 Januari 2020, diputuskan ketentuan sebagai berikut:1. Semua penerbangan dari Bandara Adisutjipto (JOG) baik dalam dan luar negeri akan berpindah ke Bandara YIA pada tanggal 29 Maret 2020. Terkecuali penerbangan dengan propeller & tidak terjadwal
- 12 Februari 2020
- Administrator
- Berita Desa

Hargorejo, Rabu (12/02/2020) Menjadikan Kalurahan Hargorejo sebagai desa wisata atau desa Budaya terus menjadi wacana yang dikembangkan oleh kalurahan ini. Untuk mendukung hal itu ada UMKM Ngudi Rejeki yang bergerak di bidang kerajinan Batik terus melakukan inovasi dalam berkreatifitas. Menempati gedung
- 12 Februari 2020
- Administrator
- Berita Desa

Hargorejo, Rabu (12/02/2020) Dalam rangka mensosialisasikan kegiatan layanan di Puskesmas Kokap I, Kader kesehatan kalurahan Hargorejo diajak untuk refresing di Kebun Teh Nglinggo Samigaluh. Hal ini disampaikan oleh Sumarmi salah satu kader kesehatan kalurahan Hargorejo. Dalam kegiatan ini puskesmas
- 12 Februari 2020
- Administrator
- Berita Desa