Hargorejo. Bukan hanya sebagai pengisi waktu luang. Namun kegiatan ini dilakuakn secara rutin. Anggota KWT Asri Padukuhan Anjir menanam berbagai jenis tanaman sayuran di demplot kebun mereka.
Pada Selasa (9/3/2021) anggota KWT melakukan pemindahan tanaman tomat dari persemaian ke polybag. Kegiatan penanaman sayuran ini selain untuk memenuhi kebutuhan rumah tangga juga untuk dijual.
Sumber : Sumarmi
Penulis : Kemiyati Wirono
Editor : Nura'eni